Menu

Mode Gelap
Tiga Tersangka skincare berbahaya masuk Rutan, Jadwal sidang perdana menanti! Google buka suara soal Dollar AS ke Rupiah “anjlok” ternyata… Indonesia Desak Malaysia Serius Soal Kasus 5 WNI Ditembak Isra Mikraj Tingkat Kenegaraan 2025, Menag Tekankan Keseimbangan Sabar dan Syukur Saudi Apresiasi Indonesia Kelola Haji secara Profesional dan Humanis

Daerah · 21 Jun 2022 17:27 WITA

Polres Pasangkayu Gelar Sepeda Santai dan Senam Bersama, Panitia Sediakan doorprize


 Polres Pasangkayu Gelar Sepeda Santai dan Senam Bersama, Panitia Sediakan doorprize Perbesar

PASANGKAYU — Dalam menyambut dan menyemarakkan peringatan Hari Bhayangkara ke-76 tahun 2022, Kepolisian Resor (Polres) Pasangkayu menggelar sepeda santai dan senam bersama di Mapolres Pasangkayu. Minggu (19/6/2022), Hari lalu.

Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Kapolres Pasangkayu AKBP Didik Subiyakto S.H, M.M, Dandim 1427/Pasangkayu Letkol Infantri Novyaldi S.E, Kepala Rutan Kelas 2B Pasangkayu, Wakapolres Pasangkayu Kompol Eduard Steffry Allan Telussa S.I.K, M.Si, Para PJU Polres Pasangkayu, Kapolsek Jajaran Polres Pasangkayu, Perwakilan Bank Mandiri, Ketua Bhyangkari Cabang Pasangkayu Ny. Ria Didik Subiyakto.
dan Ketua Persit Kodim 1427/Pasangkayu Ny. Elsya Kurniati Novyaldi.
“Kapolres Pasangayu AKBP Didik Subiyakto S.H, M.M, mengangkat bendera start di tandai mulainya sepeda santai”.
Setelah Giat Sepeda Santai Finish di Mako Polres Pasangkayu dilanjutkan denga Senam Bersama di Lapangan Apel Corona Polres Pasangkayu yang di ikuti seluruh peserta yang hadir pada kegiatan tersebut.
“Selain itu, untuk peserta Sepeda Santai Polres Pasangkayu menyiapkan doorprize dengan hadiah yang menarik”.
Kapolres Pasangkayu mengatakan kegiatan bersepeda santai dan senam bersama ini digelar dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara yang ke 76 yang jatuh pada tanggal 1 Juli 2022.
“Di samping itu, Olahraga Bersama ini selain untuk memperingati Hari Bhayangkara ke-76, tujuan utama kegiatan ini untuk memupuk dan menjaga soliditas antara TNI Polri, Pemerintah Daerah dan Masyarakat”Ucap Kapolres
“Sambungnya, Ini menunjukan bahwa TNI Polri, Pemerintah daerah Kabupaten Pasangkayu Bukan hanya dalam pelaksanaan tugas saja, dalam kehidupan bermasyarakat pun kita selalu berdampingan demi pelayanan prima kepada masyarakat”. Pungkasnya, (**).
Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Tim Kreatif

Baca Lainnya

Monitoring Inflasi, Bank Indonesia Sulsel Puji Penanganan Inflasi Bulukumba

14 Mei 2024 - 16:46 WITA

BKPSDM Luwu Bekali ASN Pelatihan Pengadaan Barang dan Jasa Level-1

24 April 2024 - 07:49 WITA

Jelang Lebaran, PJ Bupati Sinjai Operasi Pasar

5 April 2024 - 15:31 WITA

Tanam Perdana Pisang Cavendish di Lutim, Petani Terharu Terima Bantuan Bibit

4 Januari 2024 - 23:18 WITA

154 IKM di Sidrap terima sertifikat Halal

19 Desember 2023 - 17:17 WITA

Gerakan Sejuta Al-Qur’an IKA 588 Disejumlah Masjid di Maros dan Makassar

7 Desember 2023 - 10:02 WITA

Trending di Daerah