Menu

Mode Gelap
Tiga Tersangka skincare berbahaya masuk Rutan, Jadwal sidang perdana menanti! Google buka suara soal Dollar AS ke Rupiah “anjlok” ternyata… Indonesia Desak Malaysia Serius Soal Kasus 5 WNI Ditembak Isra Mikraj Tingkat Kenegaraan 2025, Menag Tekankan Keseimbangan Sabar dan Syukur Saudi Apresiasi Indonesia Kelola Haji secara Profesional dan Humanis

News · 29 Jul 2023 23:34 WITA

LLDIKTI Wilayah IX  Membawa 20 Perguruan Tinggi Kunjungan ke Uzbekistan


 LLDIKTI Wilayah IX  Membawa 20 Perguruan Tinggi Kunjungan ke Uzbekistan Perbesar

MM, Uzbekistan — LLDIKTI Wilayah IX berkolaborasi dengan Universitas Gunadarma, membawa 20 perguruan Tinggi di bawah naungan LLDIKTI Wilayah IX melakukan kunjungan kerjasama ke perguruan tinggi di Uzbekistan.

Kunjungan kerjasama ini bertujuan untuk membuka peluang baru bagi perguruan tinggi di wilayah LLDIKTI IX untuk memperluas wawasan internasional dan meningkatkan kualitas pendidikan tinggi. Hasil kunjungan kerjasama ini pun tak disia-siakan, terbukti dengan terjalinnya kesepakatan berharga dalam bentuk Memorandum of Understanding (MoU) dengan empat perguruan tinggi ternama di Uzbekistan yaitu Tashkent University of Economics, Silk Road International University of Tourism and Cultural Heritage, dan Bukhara State University.

Dalam sambutannya, Andi Lukman menyatakan
Kami mengucapkan salam terima kasih atas kesempatan untuk berkolaborasi dengan kampus-kampus besar di Uzbekistan tersebut. Kerjasama ini diharapkan dapat membuka peluang bagi perguruan tinggi di lumgkup LLDIKTI IX untuk memperluas wawasan internasional dan meningkatkan kualitas pendidikan tinggi.

Andi Lukman juga menyampaikan harapannya di hadapan Menteri Pendidikan, Teknologi dan Inovasi Uzbekistan, Ibrokhim Y. Abdurakhmonov dan Hubernur Buxoro semiga perguruan tinggi yang bekerjasama dapat saling berbagi pengetahuan, pengalaman, dan praktik terbaik dalam implementasi MBKM. Dengan adanya kerjasama ini, diharapkan PTS di bawah naungan LLDIKTI Wilayah IX juga dapat terus meningkatkan mutu pendidikan, pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.

Kunjungan fasilitasi yang juga dihadiri oleh dewan eksekutif Ban PT, H. Ari Purbayanto, ini diikuti oleh 20 perguruan tinggi yang memiliki harapan besar untuk melanjutkan kerjasama ini menjadi perjanjian yang konkret dan berharap kunjungan ini akan memperkuat hubungan antara perguruan tinggi di wilayah LLDIKTI IX dengan PT di Uzbekistan. Perguruan tinggi tersebut adalah:

Universitas Sulawesi Tenggara
Universitas Sipatokkong
Universitas Muhammadiyah Buton
Universitas Muhamadiyah Sidenreng Rappang
Universitas Mandala Waluya
Universitas Mega Buana Palopo
Universitas STIE Dharma Nusantara Makassar
STIE 66 Kendari
STIA YAPPI Makassar
Institut Ilmu Sosial dan Bisnis Andi Sapada
Institut Agama Islam Negeri Parepare
Universitas Lamappapoleonro
STIMI YAPMI, Universitas Cokroaminoto Palopo,
Universitas Muhammadiyah Sinjai,
Universitas Sawerigading, Politeknik AMI Maritim Makassar, STITEK Balik Diwa Makassar, (**).

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Tim Kreatif

Baca Lainnya

Kapolda Sulsel Kunjungi Dua Bocah Korban Penganiayaan di RS Bhayangkara

11 Februari 2025 - 17:37 WITA

Dari Dapur Gizi ke Sekolah: Perjalanan Makan Bergizi Gratis untuk Anak-Anak Sorong

11 Februari 2025 - 16:19 WITA

Mubes dan Milad IKA SMP Negeri 7 Makassar, Prof Fadjry Djufry Harap Berkontribusi untuk Kemajuan Daerah

11 Februari 2025 - 15:55 WITA

Bantuan Hibah Rumah Ibadah Hingga Bufferstock Logistik Penanggulangan Bencana Jadi Kado Pemprov Sulsel di HUT ke-65 Takalar

11 Februari 2025 - 15:47 WITA

Serah Terima Ketua IKA 588 Berlangsung Meriah

10 Februari 2025 - 17:06 WITA

Semarakkan Bulan K3, Fun Run HSSE PLN Berhasil Ajak Pelari Kurangi Emisi 1.200 Kg CO2

9 Februari 2025 - 16:19 WITA

Trending di News