Menu

Mode Gelap
Kader Muhammadiyah Ini Sukses Kembangkan Teknologi Radar untuk Kemhan RI Andi Sudirman Sulaiman: Muhammadiyah paling dipercaya publik Kapolri Pantau Arus Balik Lebaran di Tol Cipali via Udara Tim INASAR Bertolak ke Lokasi Gempa Myanmar Jaga Spirit Ramadan, Menag Ajak Jadikan Idulfitri Momentum Tingkatkan Sinergi dan Cegah Korupsi

News · 22 Apr 2024 14:40 WITA

Dua Anak di Tomoli Selatan Ditinggal di Jalan


 Dua Anak di Tomoli Selatan Ditinggal di Jalan Perbesar

TOMOLI SELATAN, MM | Dua anak bernama A (8) dan R (10), ditinggal ibunya di jalan. Kondisnya tetap sehat meski Sempat tidak makan dalam 1 hari. Setelah dikonfirmasi, ternyata anak itu tinggal di dusun dua desa Tomoli Selatan Kecamatan Toribulu Kabupaten Parigi Moutong provinsi Sulawesi Tengah.

Hal ini kemungkinan karena adanya masalah keluarga. Namun, sebaiknya jika ada masalah di keluarga diselesaikan dengan baik dan anak jangan dijadikan korban sehingga akan berdampak bagi mental dan masa depan anak itu sendiri.

Menurut informasi bapak anak tersebut, istrinya meninggalkan anaknya satu kilometer dari rumahnya.

” Nanti saya tau itu anak dibawa sama kakaknya kerumah. Jadi saya cuma tanyakan nak kemana mama, jawab anak, mama pergi naik mobil dan tidak bilang apa apa,”katanya, Senin 22 April 2024.

” Kasihan anaknya menangis cari ibunya,”tutup ayah kedua anak itu ke MM.

Artikel ini telah dibaca 32 kali

badge-check

Tim Kreatif

Baca Lainnya

Hari Kartini, dr. Reny Lamadjido Ajak Perempuan Sulteng Ambil Peran dalam Pembangunan

22 April 2025 - 09:24 WITA

Gubernur Andi Sudirman Komitmen Cegah dan Percepat Penurunan Stunting di Sulsel

22 April 2025 - 09:20 WITA

Dampingi KASAL Kunker di Takalar, Gubernur Sulsel: Pemprov Siap Sinergi Dukung Ketahanan Pangan

22 April 2025 - 09:17 WITA

Kader Muhammadiyah Ini Sukses Kembangkan Teknologi Radar untuk Kemhan RI

21 April 2025 - 21:15 WITA

Menyalakan Asa dari Pulau Satangnga, Energi Bersih PLN Terangi Daerah 3T Kabupaten Takalar

20 April 2025 - 11:35 WITA

Peringati Hari Kartini, DWP Sulsel Gelar Aksi Donor Darah

17 April 2025 - 14:59 WITA

Trending di News